Momen perkenalan mahasiswa baru 2019 Fakultas Peternakan Institut Pertanian Bogor (IPB) menjadi momen berkesan dan tak terlupakan bagi Fakultas Peternakan IPB. Chairman Perkasa Group, Ir. Audy Joinaldy, S.Pt, M.Sc, M.M, IPM yang juga menjabat sebagai Ketua Umum Himpunan Alumni Fakultas Peternakan (HANTER) IPB berkesempatan hadir memberi inspirasi bagi setiap mahasiswa baru saat itu yang merupakan…